Resep Orak arik buncis telur udang oleh nsweetangel pawon
Inilah cara memasak Orak arik buncis telur udang. Resep Orak arik buncis telur udang yang dibuat oleh nsweetangel pawon bisa menjadi .
Resep Orak arik buncis telur udang
Porsi:
Bahan-bahan
- 15 buah baby buncis
- 2 telur (aku pakai 3 buah telur ayam yang ukuran agak kecil
- 1/4 kg daging ayam/udang (bebas)
- 3 siung bawang putih
- secukupnya Garam, merica, gula
Cara Membuat
-
Bersihkan buncis, iris kecil-kecil
-
Bersihkan daging ayam/udang, potong kecil-kecil
-
Panaskan 3 sdm minyak goreng, tumis bawang putih sampai harum, masukkan daging ayam/udang, aduk sampai berubah warna.
-
Masukkan irisan buncis tadi, aduk sebentar
-
Masukkan bumbu gula, merica dan garam sesuai selera
-
Masukkan telur Aduk hingga tercampur rata, masak sebentar hingga matang, Orak arik siap dihidangkan.
-
Gampang banget ya. Memasak orak arik ini mengingatkanku satu hal, yaitu kesabaran. Seperti halnya memasak orak arik yang mengiris sayurnya butuh waktu agak lama, dikerjakan sedikit-sedikit sampai akhirnya selesai semua, demikian juga hidup. Untuk mencapai puncak kesuksesan, kadang diperlukan juga kesabaran dan keuletan. Setahap demi setahap sampai akhirnya bisa mencapai tujuan.
-
Mungkin butuh proses yang panjang tapi keuletan kita pada akhirnya akan membawa pada keberhasilan Huff, sok bijak banget sih, maaf ya mulai ngelantur hihi.
Demikianlah tadi Resep Orak arik buncis telur udang, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Orak arik buncis telur udang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orak arik buncis telur udang Karya nsweetangel pawon diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Orak arik buncis telur udang Karya nsweetangel pawon dengan alamat Url: https://mirahhalim.blogspot.com/2015/10/resep-orak-arik-buncis-telur-udang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.