Resep Chocolate Muffin oleh Icka_Napasha
Inilah resep Chocolate Muffin. Resep Chocolate Muffin yang ditulis Icka_Napasha cukup untuk .
Resep Chocolate Muffin
Porsi:
Bahan-bahan
- 50 gr Maizena
- 3 sdm Coklat bubuk
- 100 gr Gula palem
- 225 ml Susu Cair
- 75 gr butter/mentega suhu ruang
- 125 gr Cokelat batang /DCC cincang
- 75 ml Minyak sayur
- 2 butir Telur
- 110 gr Gula pasir
- 125 gr Tepung terigu
- 1 sdt Baking Powder double acting
- ?? Topping :
- Chocochips/keju/sesuai selera
Langkah
-
Masak susu cair, gula palem, maizena dan coklat bubuk diatas api kecil. Aduk pakai *whisk* sampai kental dan licin. Matikan api
-
Masukkan butter dan DCC.. aduk rata
-
Tunggu adonan tadi biar hangat, lalu masukkan 1 butir telur & minyak. Aduk rata
-
Masukkan 1 butir telur lagi dan gula pasir, aduk rata. Terakhir masukkan tepung trigu dan baking powder.. aduk rata.
-
Tuang kedalam cup muffin 3/4 nya, beri toping. Lalu panggang dlm oven suhu 180 dercel / sesuai oven masing" sampai matang (jgn buka ttup oven selama pmanggangan)
-
Muffin mini ????.. rasanya moist..enak..wajib coba
Demikianlah tadi Resep Chocolate Muffin, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Chocolate Muffin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chocolate Muffin Oleh Icka_Napasha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chocolate Muffin Oleh Icka_Napasha dengan alamat Url: https://mirahhalim.blogspot.com/2016/09/resep-chocolate-muffin-oleh-ickanapasha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.