Resep Bolu pisang irit 1 telur#Beranibaking oleh Natasya Imout
Berikut ini resep memasak Bolu pisang irit 1 telur#Beranibaking. Resep Bolu pisang irit 1 telur#Beranibaking yang ditulis Natasya Imout bisa menjadi 4-5 porsi.
Resep Bolu pisang irit 1 telur#Beranibaking
Porsi: 4-5 porsi
Bahan-bahan
- 113 gr mentega
- 150 gr Gula
- 1 butir Telur
- Santan instan 65ml/susu cair boleh
- 190 gr Tepung terigu
- 1 sdt Baking powder
- 1/2 sdt Baking soda
- Pisang 4 buah, jenis apa aja yg ada dirumah
Langkah
-
Hancurin pisang pake garpu
-
Mixer gula dan mentega lalu masukkan telur
-
Lalu masukkan baking powder dan baking soda dan santan ma pisang lalu masukkan tepung sedikit demi sedikit aduk menggunakan spatula
-
Oles cetakan dengan carlo/pengoles loyang, lalu tuang kemudian ratakan
-
Oven dgn suhu 180'c selama 50 menit dgn api atas bawah, sebelumnya oven udah di panasin ya
-
Jangan lupa tes tusuk yahh
-
Done??
-
Setelah dipotong, yummy...
Itulah tadi Resep Bolu pisang irit 1 telur#Beranibaking, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bolu pisang irit 1 telur#Beranibaking diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu pisang irit 1 telur#Beranibaking Dari Natasya Imout diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu pisang irit 1 telur#Beranibaking Dari Natasya Imout dengan alamat Url: https://mirahhalim.blogspot.com/2017/03/resep-bolu-pisang-irit-1.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.