Resep Puding Milky Strawberry oleh Deva Checilia
Berikut ini resep cara membuat Puding Milky Strawberry. Resep Puding Milky Strawberry yang dishare oleh Deva Checilia dapat disajikan 8 porsi.
Resep Puding Milky Strawberry
Porsi: 8 porsi
Bahan-bahan
- 600 ml susu putih cair full cream (bisa diganti skim)
- 150 gr stroberi, belah dua
- 120 gr gula pasir
- 5 gr jeli bubuk instan tanpa rasa
- 50 ml air
- 100 gr nata de coco (buang airnya) belah dua
Langkah
-
Campurkan 50 ml air dengan bubuk jeli instan. Aduk hingga tercampur rata.
-
Blender susu, stroberi, gula pasir dan larutan jeli bubuk. Blender hingga seluruh bahan tercampur rata. Setelah tercampur rata, sisihkan adonan.
-
Rebus adonan puding selama 5 menit. Aduk bahan saat direbus agar jeli tidak menggumpal. Angkat
-
Masukkan nata de coco ke dalam adonan jelly. Aduk adonan agar nata de coco tercampur merata. Diamkan adonan selama 5 menit. Tuang di cetakan puding. Dinginkan selama 1-2 jam.
Itulah Resep Puding Milky Strawberry, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Puding Milky Strawberry diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Milky Strawberry Karya Deva Checilia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Milky Strawberry Karya Deva Checilia dengan alamat Url: https://mirahhalim.blogspot.com/2017/05/resep-puding-milky-strawberry-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.