Resep Bubur kacang ijo praktis oleh Indah Puspita
Dibawah ini adalah resep Bubur kacang ijo praktis. Resep Bubur kacang ijo praktis yang dishare oleh Indah Puspita bisa menjadi .
Resep Bubur kacang ijo praktis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 kg kacang ijo (atw berapapun suka)
- segenggam beras. (boleh beras ketan atw beras biasa)
- 1/4 kg gula merah
- secukupnya gula putih
- 2 lembar daun pandan (ga ad jg gpp)
- secukupnya santan
Cara Membuat
-
Cuci, masak kacang ijo sm beras di magic com spt masak biasa
-
Setelah kembang, air tinggal dikit matikan aj. Nti kekeringan.
-
Angkat lgsg pake wadah yg sm,lgsg sy pindahin ke kompor..tambahkan gula,santan, encer,aduk
-
Kl sdh mendidih,cicip. Krg manis tambah gula.selesaiii... ;)
Itulah tadi Resep Bubur kacang ijo praktis, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bubur kacang ijo praktis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur kacang ijo praktis By Indah Puspita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bubur kacang ijo praktis By Indah Puspita dengan alamat Url: https://mirahhalim.blogspot.com/2015/02/resep-bubur-kacang-ijo-praktis-by-indah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.