Resep Sambareh / serabi tepung beras oleh Ummi_Welly
Dibawah ini adalah cara memasak Sambareh / serabi tepung beras. Resep Sambareh / serabi tepung beras yang dibuat oleh Ummi_Welly dapat disajikan .
Resep Sambareh / serabi tepung beras
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr tepung beras
- 1 bks fermipan
- 1 btr telur
- 250 ml santan kental
- 500 ml santan encer
- 1/2 sdm garam
Cara Membuat
-
Campurkan semua bahan dalam wadah... tambahkan santan aduk sampai encer
-
Adonan agak sedikit kental.tp tdk terlalu encer. Mirip adonan martabak
-
Diamkan adonan skitar 30 menit sampai mengembang
-
Siapkan loyang, masukkan adonan dan dimasak dengan api sangaaat kecil
-
Selama memasak loyang ditutup.. masak sekitar 10 mnt atau seluruh permukaan adonan kering matang..
-
Lebih nikmat jika dimakan dengan kuah gula merah yg diberi santan/ kinca
Itulah tadi Resep Sambareh / serabi tepung beras, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sambareh / serabi tepung beras diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambareh / serabi tepung beras Kiriman dari Ummi_Welly diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambareh / serabi tepung beras Kiriman dari Ummi_Welly dengan alamat Url: https://mirahhalim.blogspot.com/2019/04/resep-sambareh-serabi-tepung-beras.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.